Sebenarnya sudah lupa kalau punya sedikit "masalah", tetapi sewaktu memasuki ruangan, tercium bau yang tidak sedap. Rupanya semalam hujan, dan ruanganbocor, sehingga karpet diruangan menjadi basah an belum sempat kering , karena ruangan tertutup maka menimbulkan bau yang tidak sedap.
Awalnya sekedar menutup hidung, lama lama justru hidung terasa buntu, tahap berikutnya kepala terasa pusing, dilanjutkan dengan mual dan seluruh badan terasa lemas
Hmmm baru sadar, sebenarnya sudah lama punya "masalah" dengan bau yang menyengat dan tidak nyaman, seperti bau dirumah sakit,obat nyamuk, atau aroma aroma lain yang tidak nyaman.Dan akibatnya seperti orang yang mabuk kendaraan pusing mual sampai lemas tak bertenaga
Lalu apa hubungannya dengan serangan jantung ?
Kejadian di Bandung, berlangsung beberapa hari, dan tanpa terasa, benar enar mempengaruhi stamina, padahal waktu itu kerjaan cuman duduk, makan, tidur

Hingga akhirnya terpaksa harus ke rumah sakit,yang membuat jadi de


Baru sekali ini pemeriksaan sampai seperti penyakit berat
setelah diperiksa, meski sebelumnya dokter menyampaikan ada indikasi kelainan, ternyata Alhamdulillah, hasilnya nggak ada apa apa dengan jantung...
jadi , nggak ada hubungannya karpet basah dengan serangan jantung

Hanya saja, ada nggak sih orang lain yang punya alergi dengan "bau" ?
****posting gara gara hari ini kumat lagi habis cium bau yang nggak sedap

2 komentar:
heu heu heu kirain ada hubunganya....
hubungannya, kalau ada yang kena serangan jantung, kalo karpetnya lagi basah, jangan direbahkan disitu, kasihan dingiiinnnn...hehehe
Posting Komentar